Workshop Review Kurikulum TP. 2024/2025

Sebelum memulai tahun ajaran baru, SMKN 3 Denpasar melaksanakan kegiatan Workshop Review Kurikulum. Kegiatan Review kurikulum merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh SMKN 3 Denpasar pada awal tahun pelajaran baru. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengevaluasi dan memperbaharui kurikulum yang digunakan pada satuan pendidikan. Tujuan utama dari workshop ini adalah untuk memastikaRead More…

Sosialisasi Kompetensi Keahlian Tata Busana di Beberapa SMP

Sebagai salah satu upaya dalam untuk meningkatkan minat lulusan SMP yang melanjutkan ke SMK khususnya untuk kompetensi keahlian tata busana, team guru tata busana melaksanakan sosialisasi ke beberapa SMP yang dekat sengan SMK Negeri 3 Denpasar. Ada 3 SMP yang menjadi tujuan untuk melakukan sosialisasi, yaitu SMPN 9 Denpasar, SMPN 11 Denpasar dan SMP Wisata Sanur. Adapun tujuan dari sosialisasi iniRead More…

Workshop “Tracer study” untuk penguatan data penelusuran tamatan SMK Negeri 3 Denpasar

Tracer study pendidikan vokasi, selanjutnya disebut tracer study, merupakan survei untuk mengetahui aktivitas kebekerjaan (bekerja, wirausaha dan melanjutkan pendidikan), keselarasan, dan kepuasan dunia kerja terhadap lulusan pendidikan vokasi setelah satu tahun lulus dari satuan pendidikan vokasi. Dalam mensukseskan kegiatan tracer study, maka SMKN 3 Denpasar melalui bantuan program sekolah puRead More…

Kegiatan Jeda Semester Genap Tahun 2024

Untuk mengisi waktu jeda antara jadwal Sumatif Akhir Semester dan jadwal pembagian rapor semester genap tahun pelajaran 2023/2024, SMK Negeri 3 Denpasar, melalui bidang kesiswaan melaksanakan beberapa kegiatan baik yang melibatkan siswa maupun guru. Adapun kegiatan-kegiatan tersebut meliputi, Silent Treatmen untuk kelas X, Penguatan Karakter Siswa, Sosialisasi di masing-masing kompetensi Keahlian Read More…

SMKN 3 Denpasar Juarai Lomba Kreasi Jajanan Bahan Pangan Lokal

Pusat Pendidikan Lingkungan Hidup (PPLH) Bali menggelar Pameran Kantin Sehat Sekolah dan Ramah Anak. Kegiatan yang bertajuk ‘Merdeka atas pangan sehat menyongsong generasi emas 2045’ ini digelar di Parkir Utara Lapangan Lumintang Jalan Mataram, Dauh Puri Kaja, Denpasar Utara, Rabu (29/5) pukul 08.00 Wita. Berbagai kegiatan menarik disajikan dalam pameran ini, antara lain lomba bekal sehat untuk tRead More…