Kegiatan Jeda Semester Genap Tahun 2024

Untuk mengisi waktu jeda antara jadwal Sumatif Akhir Semester dan jadwal pembagian rapor semester genap tahun pelajaran 2023/2024, SMK Negeri 3 Denpasar, melalui bidang kesiswaan melaksanakan beberapa kegiatan baik yang melibatkan siswa maupun guru. Adapun kegiatan-kegiatan tersebut meliputi, Silent Treatmen untuk kelas X, Penguatan Karakter Siswa, Sosialisasi di masing-masing kompetensi Keahlian Read More…

SMKN 3 Denpasar Juarai Lomba Kreasi Jajanan Bahan Pangan Lokal

Pusat Pendidikan Lingkungan Hidup (PPLH) Bali menggelar Pameran Kantin Sehat Sekolah dan Ramah Anak. Kegiatan yang bertajuk ‘Merdeka atas pangan sehat menyongsong generasi emas 2045’ ini digelar di Parkir Utara Lapangan Lumintang Jalan Mataram, Dauh Puri Kaja, Denpasar Utara, Rabu (29/5) pukul 08.00 Wita. Berbagai kegiatan menarik disajikan dalam pameran ini, antara lain lomba bekal sehat untuk tRead More…

SMK English Challenge 2024 (TOEIC VIERA)

Direktorat SMK bekerja sama dengan International Test Center (ITC) mengadakan program Fasilitasi Peningkatan Kompetensi dan Sertifikasi Bahasa Asing Siswa SMK dengan TOEIC. Di Era 5.0 ini, penguasaan Bahasa Inggris sangatlah penting. Karena penggunaan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI), Internet of Things (IoT), dan robot guna menciptakan kemudahan bagi segala kebutuhan masyarRead More…